Senin, 02 Januari 2012

Ultrabook vs Tablets PC


Ultrabook vs Tablets PC

Ultrabook dan Tablet PC saat ini banyak di ditawarkan di pasaran, jika kita melihat sekilas ultrabook dan tablet pc kita akan mengatakan bahwa ini adalah 2 perangkat komputer yang sangat berbeda, namun jika kita perhatikan lebih seksama keduanya hampir sama dalam fungsi nya. Berikut sekilas persamaan dan perbedaanya.

Persamaan Ultrabook dengan Tablet PC

1.       Sama-sama memiliki dimensi yang sangat tipis, sangat portable.
2.       Rata-rata keduanya hanya memiliki tidak lebih dari 2 port USB, satu port HDMI, Bluetooth and Wireless.

Perbedaan Ultrabook dengan Tablet PC

Selain beberapa persamaan ternyata perbedaannya sangat mencolok.
1.       Ultrabook memiliki keyboard secara pisik sedangkan Tablet PC hanya menggunakan touchscreen sebagai keyboardnya.
2.       Tablet PC memiliki kekurangan dalam spesifikasi hardware seperti  resolusi pada layarnya lebih rendah dibandingkan ultrabook.
3.       Media penyimpanan Tablet PC berbeda dengan ultrabook.
4.       Sistem operasi yang digunakan, pada umumnya ultrabook menggunakan windows dan lain lain, Tablet PC menggunkan Android dan iOS (untuk iPad).
5.       Tablet PC memiliki ukuran yang relative lebih kecil.
6.       Tablet PC memiliki daya tahan batere lebih panjang dari ultrabook.
Namun demikian kini telah diluncurkan Ultrabook notebook tipis harga murah terbaik dari acer memiliki banyak kelebihan dari tablet pc, namun dengan kenyamanan seperti tablet pc.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar